Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Blogs
5000 Tahun yang lalu
Kisah yang terjadi kira-kira 5000 tahun yang lalu ini telah memberkati banyak pengikut Kristus. Luar biasa hikmat yang kita dapat pelajari pada saat roh kudus menerangi dan membuka mata roh hati kita untuk dapat melihat dengan jelas dan memahaminya lebih dalam lagi.
- N.Brady's blog
- 12 comments
- Read more
- 5380 reads
Dia Tetap Setia (2)
Setelah pagi tadi mampir di desa Grabag menjenguk mantan koster gereja, tengah hari aku bersama rombongan paduan suara yang sedang berwisata sampai di Jogja. Bis diparkir di utara Malioboro dan aku memisahkan diri dari rombongan berjalan menyusuri jalan itu ke selatan. Aku berbelok ke Suryatmajan, sampai ke ujung berbelok ke utara. Ada warung sate ayam di utara pertigaan itu. Aku tahu enak, karena setahun yang lalu pernah ditraktir oleh seorang pesbuker di situ. Sayang, warung itu tutup. Aku terus berjalan ke utara. Di seberang warung soto ayam Klaten aku duduk di emper toko yang tutup. Pantatku pegal sekali.
- Purnomo's blog
- 6 comments
- Read more
- 4096 reads
Nirwala Biru
Sebuah puisi yang menggambarkan jeritan hati akan apa yang telah dialami dan dirasakan. Dimana Nirwala Biru menggambarkan sesuatu yang sangat "memikat" namun pada akhirnya hanya mendatangkan kesulitan demi kesulitan, kehancuran demi kehancuran.
- FLA83's blog
- Login to post comments
- Read more
- 3760 reads
Dia Tetap Setia
Tadi malam setelah meninggalkan ruang pesta pernikahan, ketika mobil baru beberapa meter berjalan terdengar suara retetan seperti rentengan petasan kecil dibakar dan asap keluar dari bawah kemudi. Segera mesin aku matikan. Ternyata asap itu keluar dari kotak sekering. Satu sekering model kaki meleleh. Sekering itu unt lampu dashboard dan lampu dim. Celakanya di mobil hanya ada obeng dan pisau cutter. Aku tidak bawa tang yang diperlukan unt mencabut sekering itu.
- Purnomo's blog
- Login to post comments
- Read more
- 3710 reads
Kasih Masih Ada
Kasih Masih Ada, Bagi Aku Pribadi
- FLA83's blog
- Login to post comments
- Read more
- 4220 reads
Melihat penonton kawin di Jakarta
- Tante Paku's blog
- 2 comments
- Read more
- 5589 reads
Tidak Ada Perbedaan
Allah mengasihi kita sejak kita masih ada di dalam dosa.
Kebenaran Allah datang karena iman Yesus Kristus bagi semua orang. Bagi orang percaya juga tidak ada perbedaan karena semua orang telah dibenarkan dengan cuma-cuma oleh anugerah-Nya.
Semua oleh karena kasih-Nya. Tidak ada perbedaan.
Sekalipun ada orang Kristen yang hendak menyembunyikan kebenaran tersebut namun Kitab Suci umat Nasrani tidak menyembunyikannya.
- Kejarlah Kasih's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5399 reads
Jangan Makan DAGING
Minggu kemarin ketika saya bergereja malam, dikhotbahkan tentang PENCIPTAAN.
Tema khotbah diarahkan kepada pendengarnya utk menjaga lingkungan hidup, tapi bukan hal itu yang mengusik saya, melainkan tentang apa yang mula2 disediakan Tuhan untuk menjadi makanan bagi ciptaannya, termasuk saya, kamu, dan para binatang hehehehe...
- Zakheus's blog
- 2 comments
- Read more
- 4038 reads
PERBEDAAN !!!
Hampir setiap blog yang masuk kategori kontroversial dalam SS ini, akan menjadi sasaran hujat dari pihak tertentu. Para kontra tanpa ragu langsung melakukan serangan dan yang pro bertahan sedemikian rupa sehingga seringkali semua berakhir menjadi debat kusir. mengapa harus saling menyakiti karena perbedaan, kenapa tidak dilihat persamaannya atau dicari tahu kenapa berbeda padahal kitabnya sama.
- maya dian's blog
- 11 comments
- Read more
- 4668 reads
Menulis di atas air
-- buat sebuah pribadi
- Pak Tee's blog
- 1 comment
- Read more
- 3852 reads
Memelihara dan mematuhi firman Allah
Yohanes 11:28 Tetapi Ia berkata: "Yang berbahagia ialah mereka yang mendengarkan firman Allah dan yang memeliharanya."
Firman Allah adalah segala yang terucap dari mulut Allah. Diberkati mereka yang mendengar firman, menjaga dan bergumul dan hidup dalam firman. Dengan melakukan hal ini iman mereka akan bertumbuh, pengertian akan bertambah kuat, persepsi akan berubah, tingkah laku dan kharakter akan berubah sikap akan berubah dan masa depan dan kehidupanpun akan berubah.
- N.Brady's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5010 reads
Ora et labora versus labora nex ora
‘ORA ET LABORA’
- Sefnat Hontong's blog
- 1 comment
- Read more
- 5460 reads
Pasanganku Seorang Penjudi
Saya sedang dilanda pergumulan yang cukup berat. Saya mempunyai seorang pasangan yang saya cintai, dan kami sudah memasuki masa pertunangan.
- amira's blog
- 6 comments
- Read more
- 7849 reads
Buah Terlarang
Perempuan itu duduk di depanku. Memandangku dengan mata berkaca-kaca. Sejurus kemudian ia menundukkan kepalanya dan berkata lirih, "Aku pernah mencuri. Barang-barang milik kakak iparku!"
"Mengapa?"
"Karena aku merasa....ibuku lebih sayang pada kakak! Karena.... aku butuh uang!"
- Pak Tee's blog
- 6 comments
- Read more
- 5145 reads
Satu Kata Seribu Langkah
Satu Kata Seribu Langkah
- smile's blog
- 2 comments
- Read more
- 5855 reads
Jesus is God, Arianism-the first heresy
Tulisan ini ditujukan utk pengusung dogma Jesus adalah Allah. Sebelum berdebat panjang lebar dan copas ayat, agar mempelajari schism yg pernah terjadi dua milenia lalu, tentang hal yang sama. Skisma yang berbuah banjir darah, adu cap heresy, adu excommuniacted, kerusuhan jemaat dijalan dan perepecahan gereja tubuh Kristus.
- manguns's blog
- 114 comments
- Read more
- 12638 reads
Agen asuransi, apakah karir yang sesuai dengan orang yang sudah hidup baru atau tidak?
Saya sedang mempertimbangkan apakah bekerja sebagai kantoran atau sebagai agen asuransi. Apakah pekerjaan agen asuransi merupakan pekerjaan yang sesuai dengan Firman Tuhan atau tidak? Apakah kemuliaan Tuhan dapat dinyatakan dengan bekerja sebagai agen asuransi yang cenderung sekuler sekali.
- Mencari kebenaran Tuhan's blog
- 3 comments
- 6103 reads
Saya Bersyukur Saya Masih Perawan
Abis ngebaca note-note Grace Suryani http://www.facebook.com/pages/Tuhan-Masih-Menulis-Cerita-Cinta/336521874821 tentang batasan emosi dan fisik dalam pacaran, juga tentang batasan da
- capellazone's blog
- 14 comments
- Read more
- 6103 reads
Ucapan Syukur
Kapankah terakhir kita mengucapkan syukur akan segelas air minum segar yang melepaskan rasa haus? Dibawah sinar terik matahari yang panas dan membakar segelas air minum sangat tak ternilai harganya.
- N.Brady's blog
- Login to post comments
- Read more
- 5093 reads
Buaian Bunaken
Dermaga Bunaken (foto: Purnawan Kristanto)
"Hah...Snorkling? Nggak ah, saya nggak bisa berenang." Itu adalah ucapan spontan saya saat diajak untuk snorkling di Bunaken.
"Pergi ke Manado itu belum sah kalau belum ke Bunaken," bujuk pendeta Djenny Oppa Ratuliu yang menjadi tuan rumah selama kami mengunjungi Manado. "Kalau sudah di Bunaken, maka tidak afdol kalau tidaksnorkling," lanjutnya,
"Nggak afdol ya nggak apa-apa deh daripada tenggelam," sahut saya.
"Bapak tidak usah khawatir. Aman kok, Nanti memakai pelampung dan dipandu oleh instruktur," rayu pak Ezri, suami pdt. Djenny.
Benar juga sih. Sudah jauh-jauh ke Manado, masa' melewatkan kesempatan emas ini. Bagi saya, kepergian ke Manado ini adalah mimpi yang menjadi nyata. Sudah lama saya memimpikan untuk bisa mengunjungi ujung pulau Sulawesi ini. Tahun lalu, ketika punya kesempatan sekolah perdamaian di Davao, Filipina, sempat tebersit ide untuk sekalian mampir ke Manado. Jarak antara Manado dengan Davao cukup dekat. Namun saya tidak punya nyali untuk mewujudkan ide itu mengingat perjalanan ke Filipina adalah pengalaman pertama saya pergi ke luar negeri. Kebetulan ada teman yang seperjalanan yang sudah pernah pergi ke Filipina. Jadi saya putuskan untuk ikut rute teman saya
- Purnawan Kristanto's blog
- 2 comments
- Read more
- 6539 reads