Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Wahyu Wijanarko's blog
Karunia Roh: Meningkatkan Iman dan Membangun Tubuh Kristus
Dalam perjalanan rohani kita, karunia Roh adalah hadiah luar biasa yang diberikan oleh Allah kepada setiap orang percaya. Karunia-karunia ini bukan sekadar alat untuk mencari keajaiban atau pengalaman yang mengejutkan, melainkan anugerah yang ditujukan untuk memperkuat iman kita dan membangun tubuh Kristus secara keseluruhan.
Rahasia Terkabulnya Doa: Memohon atau Mengucap Syukur?
Ada suatu kisah, konon dimana seorang pejabat Kementerian PU senang sekali jika datang ke daerah Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, karena ketika kunjungan warga lebih sering berterima kasih daripada menuntut. Mereka berterima kasih pemerintah sudah membuat jalan yang bagus, sudah membuat jembatan, fasilitas air, dan fasilitas lainnya.
Kesejahteraan dan Pendanaan Gereja
"Dan karena mereka melakukan pekerjaan yang sama, ia tinggal bersama-sama dengan mereka. Mereka bekerja bersama-sama, karena mereka sama-sama tukang kemah." (Kisah para rasul 18:3).
Operasional sebuah pelayanan tentu tidak luput dengan kebutuhan dana. Walaupun bukan yang utama, namun tidak jarang suatu persekutuan tidak bisa berjalan dikarenakan adanya kekurangan dana.
Hukuman itu Bisa Dihindari
Saya adalah salah satu yang percaya bahwa tulisan yang ada di dalam Alkitab mengandung teka-teki luar biasa yang harus dipecahkan yang bisa menjadi pedoman yang luar biasa bagi hidup manusia di muka bumi.
Uang Bukan Akar dari Segala Kejahatan
Ada banyak orang mengatakan bahwa "uang adalah akar dari segala kejahatan". Ada lagi suatu mentor terkenal di buku yang ditulisnya dan melalui pelatihan bisnis yang dilakukannya yang menanamkan "tidak punya uang adalah akar dari segala kejahatan".
- 5 comments
- Read more
- 12743 reads
Kontrak Kerja
Di dalam cerita di Injil Matius disebutkan bahwa hal Kerajaan Sorga seperti tuan rumah yang pagi-pagi benar keluar mencari pekerja-pekerja untuk kebun anggurnya. Dalam hal ini Tuhan Yesus menceritakan tuan dan pekerja kebun anggur sebagai perumpamaan.
- 5 comments
- Read more
- 5447 reads
Mungkinkah Ada Orang yang Hidup Abadi dan Perjalanan Antar Waktu
(Markus 9:1) Kata-Nya lagi kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya di antara orang yang hadir di sini ada yang tidak akan mati sebelum mereka melihat bahwa Kerajaan Allah telah datang dengan kuasa."
- 4 comments
- Read more
- 7511 reads
Be Extraordinary: Jadilah Orang yang Luar Biasa dan Tampil Beda
(Baca Matius 5:38-48 ) Baiklah, katakanlah sekarang kita telah mengikut Yesus, dan kita telah membaca semua petunjuk tersebut dalam Alkitab, dengan membaca seluruh isi Alkitab dari Kitab Kejadian sampai Wahyu. Namun apa yang terlihat dari Pandangan Tuhan. Pada waktu itu orang Farisi membaca Kitab Taurat, Pengikut Yesus juga melakukannya.
- 4 comments
- Read more
- 8082 reads