Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Damang Batu
TUMBANG ANOI
Ada musimnya anak-anak hidup dalam ketakutan.
Orang tua punya musim sendiri—musim hujan, musim kemarau, musim buah, dan musim ikan mudik. Kami punya musim sendiri—musim enggrang, musim gasing, musim tembak tutus, dan musim kayau. Di musim enggrang, kami ke sekolah naik tiang kayu. Di musim gasing, kami menarik tali yang membuat kepala serasa ikut berputar. Di musim tembak tutus, kami membawa senapan bambu berpeluru kertas basah di tas sekolah. Di musim kayau, kami hidup dalam mimpi buruk dan ketakutan.
- anakpatirsa's blog
- 4 comments
- Read more
- 5727 reads